Cara Membuat Puding Cake Manis dan Cantik
Cara Membuat Puding Cake Manis dan Cantik – Puding cake merupakan salah satu dari jenis variasi makanan yang tentunya disukai hampir oleh semua orang. Puding cake ini memunyai rasa yang manis yang dan tentunya begitu digemari terutama oleh para anak- anak. Membuat puding cake sebenarnya simple dan tentunya bisa anda lakukan di kala anda senggang. Selain itu bahan yang diperlukanpun sangat sederhana sehingga anda tidak perlu kerepotan untuk mendapatkannya.
Bagi anda yang ingin mencoba membuat puding cake, maka anda bisa mengikuti tips atau cara membuat puding cake yang satu ini :
Bahan yang diperlukan:
Bahan puding jeruk:
- 1 bungkus agar- agar putih
- 100 gr gula pasir
- 200 ml air
- 50 ml air jeruk
Bahan puding busa:
- 35 ml putih telur
- 200 cc putih telur
- 100 gr gula pasir
- 1 sdm margarine
Untuk bahan puding cake:
- 1 butir telur putih
- 4 butir kuning telur
- 18 gr tepung terigu
- 8 gr tepung maizena
- 35 gr margarin leleh
- ½ sdt baking powder
- 40 gr gula pasir
Cara pembuatan cake:
- Siapkan loyang 20×20 cm yang telah diolesi dengan menggunakan margarin dan ditaburi dengan tepung terigu
- Ayak tepung maizena, terigu serta baking powder lali disisihkan
- Kocok gula dan juga telur hingga bewarna putih dan mengental lalu beri tambahan tepung juga baking powder sedeikit demi sedikit sembari terus dimixer
- Tambahkan margarin, aduk rata dan tuang pada loyang dan pangang selama 30 menit dengan suhu 170 derajat celcius dan sisihkan
Pembuatan puding busa:
- Kocok putih telur hingga kaku
- Masak agar- agar, margarin, gula dan susu
- Tuang adonan puding pada telur yang teleh dikocok hingga kaku lalu aduk
Untuk puding jeruk
- Rebus bahan yang telah disiapkan hingga mendidih
Proses terakhir:
- Tuang puding busa pada loyang hingga membeku
- Tuang puding jeruk di atas puding busa
- Masukkan ke dalam kulkas jika sudah membeku maka anda bisa menyajikanya
Bagaimana anda penasaran ingin membuat resep puding cake diatas.